Sejarah SMK
IGASAR PINDAD

Belajar Ceria

Disekolah akan mendukung pembelajaran ceria supaya murid tidak stress mengikuti pelajaran yang ada dan bisa tetap senang dan rileks mengikuti setiap pemmbelajaran yang ada.

Mencetak lulusan terbaik

Kami sudah banyak mencetak lulusan yang siap kerja dan bisa bersaing di dunia kerja era digitalisasi ini.

Banyaknya Fasilitas Sekolah

Sangat banyak fasilitas sekolah yang akan menunjang dan membantu pemmbelajaran dan praktik para siswa dan siswi.

Pengajar Berpengalaman

Para pengajar disini sudah lolos tahap seleksi yang sangat ketat.

Sejarah Singkat

Sekolah Menengah Kejuruan Igasar Pindad yang hampir berusia lima puluh tahun dalam perjalanannya telah mengalami berbagai perubahan, baik nama, status, dan pengelolaannya. Berikut disampaikan secara kronologis riwayat pertumbuhan sejak dibentuk sampai berada pada masa sekarang ini.

A. Latar belakang pembentukan. Sejarah perkembangan SMK Igasar Pindad tidak lepas dari sejarah bangsa Indonesia dalam memperjuangkan dan mempertahankan kemerdekaannya. dari cengkeraman penjajah, yang dilakukan oleh putra-putri bangsa Indonesia sebelum dan sesudah proklamasi 17 Agustus 1945. Hal demikian perlu karena SMK Igasar Pindad lahir dari proses sejarah bangsa Indonesia yang memperjuangkan dan mempertahankan kemerdekaan serta mengisi kemerdekaan sebagaimana termaktub pada pembukaan UUD 1945 khususnya dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa.

Baca lebih lanjut ->
3000+
Siswa
25000+
Alumni
500+
Tenaga Pengajar
3000+
Prestasi & Penghargaan